Popular Posts

Sunday, March 31, 2013

Cara Mengencangkan Payudara Setelah Menyusui Secara Alami

Cara mengencangkan payudara setelah menyusui secara alami adalah cara mengencangkan payudara yang paling banyak dicari bagi ibu-ibu setelah melahirkan. Mengencangkan payudara secara menjadi pilihan bagi ibu-ibu yang takut akan efek samping dari cara mengencangkan payudara dengan obat-obatan atau cara mengencangkan payudara dengan operasi.

Pasca menyusui, biasanya payudara akan melonggar, tidak sekencang ketika sebelum menyusui. Hal itu dikarekan tarikan-tarikan dari sang bayi ketika menyusu.

Bagi beberapa wanita, ketika payudara mereka longgar dan tidak kencang merupakan sebuah masalah. Mereka takut suami mereka tidak lagi menyukai payudara mereka, sehingga dapat menyebabkan factor perselingkuhan.

Maka dari itu mereka mencoba entah bagaimana caranya untuk mengencangkan kembali payudara yang mereka banggakan selama ini.

Ada beberapa cara dalam mengencangkan payudara setelah menyusui. Ada yang menggunakan cara praktis, yaitu dengan operasi, ada juga yang memilih cara medium yaitu obat-obatan. Ada juga yang memilih cara yang lama tetapi sedikit atau bahkan tanpa efek samping yaitu dengan cara alami.

Disini kami akan berbagi 3 tips mengencangkan payudara setelah menyusui secara alami.

1.    Mengkonsumsi Buah Pepaya

Sudah tidak diragukan lagi bahwa papaya merupakan buah yang sangat bagus untuk mengencangkan payudara. Apalagi pepaya muda. Pepaya diyakini memiliki enzim yang dapat merangsang pengeluaran hormone pada wanita. Selain itu enzim tersebut juga diyakini dapat merangsang indung telur untuk mengeluarkan hormone kewanitaan seperti progesterone, estrogen, dan prolactin
Selain merangsang indung telur, enzim ini dapat memperlancar kelenjar susu, sehingga aliran susu lancar dan  payudara semakin kencang.

Cara Pemanfaatan :
Agar enzim yang berada dalam pepaya dapat keluar sehingga payudara dapat semakin kencang, anda dapat mencampurkan pepaya, susu kedelai, jeruk nipis, dan madu.

Untuk cara pembuatannya, ambil pepaya secukupnya untuk dibuat jus dengan dicampuri susu kedelai (susu kedelai mengandung phyto-estrogen yang bagus untuk payudara). Setelah jadi tuang ke dalam gelas, kemudian tambahkan sedikit jeruk nipis dan dua sendok makan madu.

Jus pepaya dengan campuran susu kedelai, jeruk nipis, dan madu tersebut sebaiknya diminum 2 kali sehari.

2.    Menggunakan Masker Payudara Alami
Bagi anda yang tidak suka dengan pepaya anda dapat mencoba cara mengencangkan payudara dengan masker payudara. Masker payudara ini terbuat dari tepung beras. Karena selain dapat mengencangkan payudara, tepung beras juga bermanfaat untuk memperindah bentuk payudara, menghaluskan kulit, serta mencegah penuaan dini.

Bahan yang diperlukan :

  • Handuk
  • Air hangat
  • Minyak bulus
  • Kapas basah
  • Kuas bersih
  • Es
  • Air mawar
  • Masker payudara

Langkah-langkah mengencangkan payudara dengan masker payudara :

  • Anda dapat berbaring di kasur atau di kursi goyang. Yang penting tubuh anda rileks
  • Rendam handuk yang sudah dipersipakan sebelumnya dengan air hangat
  • Bersihkan payudara anda dengan handuk tadi
  • Tunggu sampai kering
  • Oleskan minyak bulus sambil melakukan pijatan payudara (jika bingung gimana caranya pijat payudara, anda dapat membacanya disini)
  • Lakukan dengan rileks selama kurang lebih 15 menit.
  • Bersihkan lagi payudara anda dengan handuk hangat.
  • Tunggu dampai kering
  • Tutupi putting anda dengan tisu basah
  • Campurkan masker payudara dengan air mawar, kemudian oleskan campuran tadi rata ke semua bagian payudara dengan menggunakan kuas.
  • Tunggu sampai kering
  • Setelah kering, bersihkan dengan air hangat sampai bersih, kemudian kompres dengan es.
  • Beri usapan dengan sedikit memijat pada tangan anda yang sudah dibasahi dengan penyegar
  • Lakukan satu minggu sekali selama 10 minggu jangan sampai putus.

3.    Dengan Berolahraga
Olahraga diyakini dapat mengencangkan payudara secara alami dan tanpa efek samping. Disadari maupun tidak, orang yang suka berolahraga cenderung mempunyai payudara yang kencang. Betul tidak ?

Selain dapat mengencangkan payudara, olahraga juga menyehatkan bagian tubuh yang lain. Karena pada saat anda berolahraga, maka aliran darah anda akan semakin lancar dan otot-otot pada tubuh anda akan semakin pengencang. Termasuk otot penyangga payudara anda.

Jadi tunggu apalagi, ayo kita berolahraga !!!

Semoga artikel cara mengencangkan payudara setelah menyusui secara alami ini bermanfaat bagi anda, terimakasih.

7 comments:

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. Numpang gan, Produk khusus wanita untuk mengatasi permasalahan organ kewanitaan seperti keputihan, kista, mioma bahkan kanker serviks (rahim).

    Klik: Produk Boyke untuk Wanita

    klik: http://obatherballadyfem.blogspot.com/2013/02/keputihan-pada-wanita-bermasalah-dan.html

    ReplyDelete
  3. "Hi! .. Salam kenal semuanya, nama saya Anggi dari Bali. Selama saya berkunjung di website ini,saya menemukan banyak artikel yang bermanfaat, yang memang saya cari sebelumnya. Terima kasih admin, dan semuanya."

    Crystal X Asli Nasa Ampuh Atasi Keputihan dan Mujarab

    ReplyDelete